Diberdayakan oleh Blogger.
RSS

Rabu, 03 Oktober 2012

Jika Engkau ditanya “Dimana Allah?” Maka jawablah ” Allah berada di atas langit, di atas ‘Arasy, di atas seluruh makhluk-Nya, dan ilmu-Nya menjangkau semua tempat ” karena itulah Jawaban yang tepat dan sesuai dengan manhaj Ahlussunnah wal Jama’ah.

Minggu, 11 Desember 2011

DDN Nasyid di Serenede

Alhamdulillah,
setelah beberapa kali tampil, untuk pertama kalinya DDN nasyid tampil di acara SERENEDE dikampus, tepatnya di lantai 3. DDN Nasyid tampil dengan membawakan lagu-lagu religi, seperti lagu InsyaAllah dan sebuah lagu dari Gigi.

sekarang DDN Nasyid, tidak hanya mengusung lagu nasyid, akan tetapi juga lagu pop religi. dalam bernyanyi tidak hanya sekedar bernyanyi, akan tetapi dengan cara acapella, beatbox, dan akustik. 
Untuk acara serenede ini, personilnya tediri dari Akhi Dwi, Akhi Fahrizal, Akhi Aenu, Akhi Ibnu, dan Akhi Taufik.

cara mempererat ukhuwah ala Annisa

 Alhamdulillah,
luar biasa rasanya bisa berkumpul sesama Akhwat Annisa dari berbagai angkatan, dengan acara "RUJAK PARTY" yang diadakan di MAJT (Masjid Agung Jawa Tengah).

Rujak Party adalah suatu acara yang tujuannya sebagai sarana untuk mempererat ukhuwah antar sesama muslimah.

nggak hanya makan a.k.a rujakan aja, tapi ada perkenalan, games, dan rujakan.

" Adakah Cinta Seindah Cinta di Zaman Rasulullah?"

Kalian tahu.. Begitu banyak kisah cinta yang ku temui di depan mata.
Tetap belum ku temukan cinta seindah cinta di Zaman Rasulullah..
Begitu terburu-buru manusia di zaman ini mengutarakan isi hatinya.
Lalu menjalin hubungan asmara agar bisa memilikinya.
Begitu tergesa-gesa manusia di zaman ini memaknai cinta.
Lalu mengikatnya dengan hubungan yang tidak di ridhai-Nya.
Kenapa?? Bukankah hanya Pernikahan saja hubungan kasih antara dua insan itu di sahkan?? Bukankah hanya dengan pernikahan saja apa-apa yang tadinya dilarang dilakukan oleh dua insan yang berlainan jenis menjadi halal dan berpahala??
Jadi, benar atau salah jika Pacaran adalah hubungan yang jelas tak ridhai-Nya??

TENTANG IDOLA

Ketika kita mengidolakan seseorang itu tidaklah salah. tapi, apakah orang yang kita idolakan itu sudah pantas untuk menjadi teladan yang baik bagi kita? apakah ia melaksanakan seluruh syariat Allah? apakah dengan kita mengidolakannya kita semakin dekat/justru jauh dengan hukum hukum Allah?
Sungguh ironis memang, banyak orang yg justru mengidolakan seseorang yang telah banyak melanggar aturan-aturan Allah. kalau sudah begitu, apanya yang mau dicontoh?

Sesungguhnya pada diri Rasulullah ada teladan yang baik bagimu, yaitu bagi orang yang mengharap Allah dan hari akhir serta banyak berdzikir kepada Allah.” (Al-Ahzab: 21)

http://gadisberjilbab.tumblr.com/post/7991500177/ketika-kita-mengidolakan-seseorang-itu-tidaklah

Kamis, 08 Desember 2011

Kegiatan Annisa 2011

Annisa adalah bagian dari ROHIS yang dimana semua kegiatan bergerak dibidang ke-Akhwatan. berikut beberapa kegiatannya.

LIQO

 ini Bu Grace,
Murobi dari Liqo angkatan 2009.



Angkatan 2009 yang sedang Liqo.














Kegiatan ROHIS Periode 2011

 MASA - MASA UPGRADING . .